FLUIMUCIL GRANUL adalah obat yang di gunakan untuk mengobati penyakit saluran pernapasan yang di tandai dengan hipersekresi dahak, misalkan bronkhitis akut atau kronis,emfisema paru, mucoviscidosisdan bronchieactasis. Fluimucil mengandung acetylcysteine di mana obat ini termasuk agen mukolitik yaitu obat yang berfungsi mengencerkan dahak. Penggunaan obat ini HARUS DENGAN RESEP DOKTER. Cara Pakai : 1 Sachet FLUIMUCIL Granule 200 mg, 2 – 3 kali sehari Komposisi : Setiap sachet mengandung : Acetylcysteine 200 mg, eksipien q.s 1 g (FLUIMUCIL 200) |